Pangkalpinang, SuaraBabelNews.Com,-
DPD Partai Demokrat Provinsi Bangka belitung menyelenggarakan tournamen bola volly AHY CUP, Sabtu 03/09/2022
Kegiatan Turnamen Bola Volly ini diikuti oleh perwakilan dari 7 kabupaten/kota di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung dan berlangsung di Gor barin Kacang Pedang Kota Pangkalpinang
Acara berlangsung selama satu hari, sabtu (03/09) sampai dengan selesai.
Pembukaan acara dipimpin langsung oleh ketua DPD Rudi kadarisman, sedangkan pembacaan doanya dipimpin Ketua DPC Bangka tengah Dodi Pringadi.
Ketika dikonfirmasi kepada ketua DPC Bangka Tengah Dodi Pringadi mengatakan :
“Adapun tournamen ini diadakan setiap tahun, karena menjadi agenda dikegiatan Koni Babel agar mudahnya mencari bibit atlit volly diprovinsi Bangka belitung.
Atlit volly dari Bangka tengah dipimpin oleh pak jukad. Targetnya juara 1. Kedepannya dia mau buka tournamen Volly dibangka tengah. Terang Dodi